Penanggulangan banjir di Kota Mojokerto membutuhkan anggaran senilai Rp 107,4 miliar sebagaimana hasil kajian kapasitas saluran drainase di Kota Mojokerto. Hal ini disampaikan Wali kota Mojokerto Ika Puspitasari atau yang akrab disapa Ning Ita saat rapat pemaparan di Rumah Rakyat Rabu (2/12/202). Didampingi Kepala Bappeko Agung Moeljono, lebih lanjut Ning Ita menjelaskan, anggaran tersebut dengan… Lanjutkan membaca Ning Ita: Penanggulangan Banjir Butuhkan Anggaran Rp. 107,4 Miliar
Tag: Berita Mojokerto Hari Ini
Mulai Uji Coba Sekolah Tatap Muka, Ning Ita Ingatkan Terapkan Protokol Kesehatan
Sembilan bulan lamanya, para siswa di Kota Mojokerto menjalani pembelajaran jarak jauh (PJJ) atau secara daring dari rumah. Dan hari ini, uji coba pembelajaran terbatas secara tatap muka mulai dilakukan untuk sekolah dasar (SD) dan sekolah menengah pertama (SMP) Negeri/Swasta. Guna memastikan seluruh sekolah mentaati protokol pencegahan Covid-19, Wali Kota Mojokerto Ika Puspitasari melakukan inspeksi… Lanjutkan membaca Mulai Uji Coba Sekolah Tatap Muka, Ning Ita Ingatkan Terapkan Protokol Kesehatan