Mojokerto – DPRD Kabupaten Mojokerto menggelar rapat paripurna yang sudah di agendakan tentang Penyampaian Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (LKPJ) Bupati Mojokerto tahun 2019 di ruang Graha Wichesa, Rabu (8/04/2020). Dengan tetap mematuhi protokol kesehatan yang telah ditentukan pemerintah, acara paripurna di pimpin oleh Ketua DPRD Ayni Zuroh SE MM dengan didampingi Wakil Ketua DPRD Subandi SH… Lanjutkan membaca Meski Dalam Suasana Covid-19, DPRD Kabupaten Mojokerto Tetap Gelar Rapat Paripurna Penyampaian LKPJ Bupati
Kategori: Advertorial
DPRD Kabupaten Mojokerto Rapat Paripurna Bahas 2 Raperda
Mojokerto – majalahmojokertopos.com : DPRD Kabupaten Mojokerto telah menggelar rapat paripurna dengan agenda utama penyampaian nota penjelasan DPRD terkait raperda kesetaraan gender dalam pembangunan. Penyampaian nota penjelasan dua raperda oleh Bupati Mojokerto Pungkasiadi, yaitu raperda tentang retribusi jasa umum dan raperda tentang rencana pembangunan industri Kabupaten Mojokerto Tahun 2020-2040 di Ruang Graha Whicesa DPRD Kabupaten Mojokerto,… Lanjutkan membaca DPRD Kabupaten Mojokerto Rapat Paripurna Bahas 2 Raperda
DPRD Kabupaten Mojokerto Belajar Entaskan Pengangguran Ke Kantor DPRD Kota Tangsel
Mojokerto – majalahmojokertopos.com : Komisi IV DPRD Kab. Mojokerto Studi Banding Ke Kantor DPRD Kota Tangerang Selatan membahas Raperda APBD Tahu Anggaran 2020 Bidang Kerja Ketenagakerjaan, Pendidikan dan Kesehatan yang diterima langsung oleh Kiblatulloh, S.H., M.Si, Kepala Biro Hukum dan Perundangan Sekretariat DPRD Kota Tangerang Selatan dan Drs. Azwar Annas, S.Pi, Kasubag Humas dan Protokol… Lanjutkan membaca DPRD Kabupaten Mojokerto Belajar Entaskan Pengangguran Ke Kantor DPRD Kota Tangsel